Cara Membuat Daftar Artikel Otomatis

Blogger Bodoh - Blogging : Cara mudah membuat daftar artikel otomatis hampir sama fungsinya dengan plugins sitemap gooele xml atau sejenis. Yaitu membuat artikel akan muncul pada daftar panjang dari posting blog kita. Ini berlaku untuk blogspot dan mungkin juga wordpress (WP belum saya uji coba). 

Untuk melihat hasil dari kode tersebut, bisa kamu lihat di SiteMap pada tab di atas. Dengan tampilan menyerupai SiteMap, membuat daftar artikel otomatis ini akan sangat membantu dalam meningkatkan kualitas blog utamanya peningkatan SEO agar pembaca bisa berlama-lama dalam blog kita.

Lalu bagaimana cara membuat daftar artikel otomatis seperti tampilan SiteMap pada tab di atas? Berikut caranya :

Ambil secangkir kopi dan sebungkus rokok plus korek api yang masih bagus (kalau rusak tidak ada gunanya), bakar rokok itu dan nikmati secara perlahan-lahan dengan menghisapnya, kemudian raih secangkir kopi tadi lalu kamu minum setelah asap rokok kamu keluarkan dari mulut dan hidung. Gimana rasanya? Nikmatkan ...? Yang jelas itu bukan cara membuat daftar artikel otomatis tetapi lebih tepat adalah cara menikmati hidup he he he ..!!! (Cara ini tidak di anjurkan bagi yang bukan perokok dan peminum kopi apalagi untuk wanita hamil dan menyusui !)
  1. Buka dasboard blogger
  2. Pilih tab rancangan
  3. Tambahkan widegate HTML
  4. Lalu copy kode berikut :
    <script src="http://www.go-learning.org/download/blogtoc-min.js">
    </script><script src="http://www.URLKAMU.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
    </script>
  5. Kemudian ganti http://www.URLKAMU.com dengan alamat blog brother dan Save lalu lihat Hasilnya !
Dengan demikian seluruh posting akan terlihat pada widegate blog brother yang baru saja di tambahkan ! Apakah itu category dan judul dari posting kamu. Juga akan terdapat pemberitahuan NEW apabila ada artikel yang baru saja di publikasikan. Cara ini juga biasa di sebut cara membuat sitemap untuk blogspot

Semoga bermanfaat dan jangan lupa tinggalkan komentar ! Atau bisa juga tukar link dengan blogger bodoh untuk meningkatkan kualitas SEO dan menjalin persahabatan sesama blogger !


Category Article

What's on Your Mind...